
Jangan mengaku sebagai penikmat kuliner sejati kalau belu pernah ke Riau Junction, Bandung.
Lha kok
namanya Riau Junction, bukannya berada di Bandung? Meski namanya Riau
Junction, namun bukan berati café ini ada di Riau. Riau Junction berasal
dari nama sebuah jalan di Bandung yang dulunya bernama Jalan Riau dan
kini telah dirubah menjadi Jalan RE Martadinata. Dari situ, sebelum
jalan ini diganti dimana Riau Junction telah berdiri nama ‘Riau’
tersemat dan masih dipertahankan hingga kini.

Riau
Junction merupakan lokasi perbelanjaan yang menyediakan berbagai
perlengkapan sehari-hari warga Bandung mulai dari peralatan bayi,
olahraga, kantor, sampai berbagai barang yang biasanya terdapat di Pasar
Swalayan. Namun demikian, selain terdapat tempat perbelanjaan, ada
tempat yang menarik yakni Riau Junction Food Court di lantai paling
atas. Di tempat ini Anda bisa mengeksplorasi berbagai macam makanan
kesukaan Anda.

Riau
Junction Food Court menyediakan aneka makanan seperti Mie Naripan,
Mpek-mpek Palembang, dan berbagai makanan khas Indonesia lainnya. Yang
datang ternyata bukan hanya warga sekitar Bandung saja, melainkan banyak
juga orang luar Bandung bahkan bule yang berkunjung ke Riau Junction
Food Courtini. Mungkin mereka ingin mencoba berbagai makanan khas
Indonesia
Adapun beberapa tempat yang juga bisa dikunjungi dari lokasi ini
seperti Shopping Mall Bandung, Bandung Indah Plaza, Bandung Electronik
Centre, Planet Dago, Gramedia Bandung, dsb.
Alamat Riau Junction
Lokasi Riau Junction berada di kawasan Bandung Utara tepatnya di Jalan RE. Martadinata No 17, Bandung, Jawa Barat.
Selamat Berkunjung!
Incoming search terms:
- riau junction bandung
- riau junction
- kuliner jalan riau bandung
- kuliner jl riau bandung
- food court di bandung
- kuliner bandung jalan riau
- food court riau junction
- alamat riau junction bandung
- kuliner di riau bandung
- riau junction mall
Tidak ada komentar:
Posting Komentar